Cara Implementasi WSDL dalam 1 project di Netbeans

Haii guys hari ini kita akan mempraktekkan cara Implementasi WSDL dalam 1 project di netbeans.


1. Buka Netbeans 8.2 kemudian buat project baru dengan cara klik File => New project => Java Web => Web Application
Nama Project: “HelloSahabat

2. Setelah itu klik Next maka akan tampil sebagai berikut
Isi nama project : HelloSahabat

3. Setelah itu klik Next, maka akna tampil untuk pilih Server
Pilih jenis server : GlassFish 4.1.1 (jika server glassfish tidak muncul , maka tutup dulu halaman form project ini. Lalu klik Tools => server => klik GlassFish4.1.1 => lalu klik Close
Kemudian ulangi cara membuat project dari langkah 1 diatas.

4. Setelah itu klik Finish maka akan terbentuk sebagaian berikut

5. Kemudian kita akan menambahkan senuah komponen web service pada Project “HelloSahabat” caranya klik kanan pada Project HelloSahabat => New => Web Service

6. Setelah itu maka akan tampil sebagai berikut
Isikan nama web service : SahabatKu
Packege : com.server.sahabat

7. Setelah itu klik Finish maka akan tampil sebuah Web Service didalam project sebagai berikut

8. Perhatikan gambar diatas, tambahkan tulisan pada returm “Selamat Datang Sahabat Ku
9. Setelah itu kita simpan dengan di Deploy, caranya klik kanan pada Project => Deploy
10. Lalu kita tes web servicenya caranya klik kanan pada web service (SahabatKu => pilih Test Web Service

11. Masukakan nama anda, lalu klik hello maka akan tampil sebagai berikut

12. Setelah web service telah aktif maka kita bisa melihat document WSDL, caranya pada tab Output GlassFish 4.1.1 terdapat alamat WSDL, anda dapat mengcopy alamat untuk dilihat di web browser perhatikan gambar berikut

13. Gambardiatas itu adalah alamat WSDL, untuk melihat document WSDL, silahkan anda copy alamat tersebut, lalu di paste di url web browser (misalnya google chrome) perhatikan gambar tersebut

14. WSDL merupakan kelebihan dari web service yang berguna untuk mendiskipsekan atau menjelaskan layanan di dalam web service. Sehingga jika kita inginn membuat Client web service dalam atau project, maka kita harus mengetahui alamat WSDL operation di service web service
15. Disini kita akan membuat Cline web service dalam 1 project Aplikasi
16. Silahkan hapus file indext.html pada Web Page perhatikan gambar berikut

File index.html di hapus karena akan kita ganti file JSP(agar Project membaca file JSP ketika di Run)
17. Buat file JSP caranya klik kanan pada Web Pages => New => JSP

18. Setelah itu klik Finish maka akan tampil flie JSP sebagai berikut

19. Kemudian kita akan buat koneksi ke WSDL melalui Web Service Client. Caranya copykan alamat WSDL tadi perhatikan gambar berikut

20. Lalu kita buat web service Client, caranya klik kanan pada Project HelloSahabat => lalu pilih New => lalu pilih Web Server Client.

21. Setelah itu klik Next maka akan tampil sebagai berikut


22. Setelah itu klik WSDL URL, lalu paste alamat WSDL tadi , kemudian klik Finissh, maka akan tampil Web Sercie Referances.


23. Setelah itu lalu pada komponen Web Service References => SahabatKu => SahabatKu => SahabatKuPort => hello
24. Pada port hello di klik tahan dan drag ke halaman JSP bagian di dalam <boody> _ </body>

25. Terakhir kita Deploy, klik kanan pada Project => Deploy
26. Setelah itu akhirnya kita Run projectnya, klik kanan pada Project => Run

27. Akhirnya Tampil halaman project sudah terkoneksi dengan web service melalui WSDL dengan 1 project

semoga bermanfaat web ini bagi pembaca.

Komentar

Postingan Populer